Kemampuan Spasial Siswa pada Model Pembelajaran Van Hiele Berbantuan Media Virtual Ditinjau dari Self-Efficacy

  • Reka Kirana Universitas Negeri Semarang
  • Isti Hidayah Universitas Negeri Semarang
  • Amin Suyitno Universitas Negeri Semarang
Keywords: Media Virtual, Spasial, Van Hiele

Abstract

Tujuan penelitian: (1) menguji efektivitas model pembelajaran Van Hiele berbantuan media virtual terhadap kemampuan spasial siswa. (2) menganalisis pengaruh self-efficacy terhadap kemampuan spasial siswa, dan (3) mendeskripsikan kemampuan spasial siswa ditinjau dari self-efficacy. Metode penelitian ini adalah mixed method menggunakan sequential explanatory design, yaitu menganalisis hasil kuantitatif
kemudian diperdalam melalui analisis kualitatif. Data penelitian diperoleh melalui angket self-efficacy, tes kemampuan spasial awal, dan hasil post-test kemampuan spasial siswa. Pemilihan sampel pada penelitian kuantitatif menggunakan teknik random sampling dengan memilih 2 kelas (eksperimen dan kontrol), kemudian dianalisis menggunakan uji t, uji z, dan regresi. Pada penelitian kualitatif, pemilihan subjek penelitian dilaksanakan berdasarkan hasil analisis angket self-efficacy dengan memilih masing-masing 2 siswa kategori self-efficacy tinggi, sedang, dan rendah. Hasil penelitian ini adalah: (1) model pembelajaran Van Hiele berbantuan media virtual efektif terhadap kemampuan spasial siswa, dengan memenuhi kriteria kentuntasan klasikal. (2) self-efficacy siswa berpengaruh terhadap kemampuan spasial siswa, (3) diperoleh deskripsi mengenai kemampuan spasial siswa pada berbagai tingkat, yaitu siswa dengan self-efficacy tinggi cenderung memiliki tingkat kemampuan spasial tinggi pula, begitupun sebaliknya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Andriliani, L., Amaliyah, A., Prikustini, V. P., Daffah, V., Studi, P., Guru, P., Dasar, S., &
Tangerang, U. M. (2022). Analisis Pembelajaran Matematika pada Materi. Sibatik Journal, 1(7), 1169–1178.

Astuti, A. (2012). Peran Kemampuan Komunikasi Matematika. Jurnal Formatif, 2(2), 102–110.

Azmi, M. P., & Salam, A. (2022). Konstruksi Integrasi Islam dan Ilmu Matematika dalam Implementasi Kurikulum Pendidikan Matematika UIN Suska Riau. Journal for Research in Mathematics Learning, 5(2), 119–128. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.24014/juring.v5i2.14892

Citra, D. C. N., Ambarwati, L., & Sampoerno, P. D. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Van Hiele dan Kecerdasan Spasial terhadap Kemampuan Penalaran Matematis Siswa di MAN Bekasi. Jurnal Riset Pembelajaran Matematika Sekolah, 5(1), 54–63. https://doi.org/10.21009/jrpms.051.07

Djamaluddin, A., & Waradana. (2019). Belajar dan Pembelajaran (4 Pilar Peningkatan Kompetensi Pedagogis) (A. Syaddad (ed.)). CV. Kaaffah Learning Center.

Franselaa, K., Syahputra, E., & Banjarnahor, H. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Macromedia Flash Untuk Meningkatkan Kemampuan Spasial Siswa Pada Materi Dimensi Tiga. Paradikma Jurnal Pendidikan Matematika, 14(2), 71–79.

Hidayat, A., & Juliyanto, F. (2019). Pengaruh Self-Efficacy dan Self-Esteem Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa pada Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Cirebon. Jurnal Ilmiah Indonesia, 4(12), 165–175. https://core.ac.uk/download/pdf/196255896.pdf

Japa, N., Suarjana, I. M., & Widiana, W. (2017). Media Geogebra Dalam Pembelajaran Matematika. International Journal of Natural Science and Engineering, 1(2), 40. https://doi.org/10.23887/ijnse.v1i2.12467

Lestari, S., Waluya, B., & Suyitno, H. (2015). Analisis Kemampuan Keruangan dan Self Efficacy Peserta Didik Dalam Model Pembelajaran Treffinger Berbasis Budaya Demak. Unnes Journal of Mathematics Education Research, 4(2), 108–114.

Marika, D. O., Haji, S., & Herawaty, D. (2020). Pengembangan Bahan Ajar dengan Pendekatan Pembelajaran Santifik Berbantuan Geogebra Untuk Meningkatkan Kemampuan Spasial. Jurnal Pendidikan Matematika Raflesia, 04(02), 153–163.

Nopriana, T. (2014). Berpikir Geometri Melalui Model Pembelajaran Geometri Van Hiele. Delta, 2(1), 41–42.

Nopriana, T. (2015). Disposisi Matematis Siswa Melalui Model Pembelajaran Geometri Van Hiele. Jurnal Pendidikan Matematika & Matematika, 1(2), 80–94.

Nur, I. L., Harahap, E., Badruzzaman, F. H., & Darmawan, D. (2017). Pembelajaran Matematika Geometri Secara Realistis Dengan GeoGebra. Jurnal Matematika, 16(2), 1–6. https://doi.org/https://doi.org/10.29313/jmtm.v16i2.3900

Oktaviana, D., & Prihatin, I. (2018). Analisis Hasil Belajar Siswa pada Materi Perbandingan Berdasarkan Ranah Kognitif Revisi Taksonomi Bloom. Jurnal Ilmiah Matematika Dan Pendidikan Matematika, 8(2), 81–88.

Prakoso, W. D., Dwi Putra, M. Y., Mentari, A., & Rahman, B. (2019). Peningkatan Kemampuan Spasial Matematis Melalui Pembelajaran Geometri Berbantuan Geogebra. Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika UNY 2015, November 2015.

Pujawan, I. G. N., Suryawan, I. P. P., & Prabawati, D. A. A. (2020). The effect of van hiele learning model on students’ spatial abilities. International Journal of Instruction, 13(3), 461–474. https://doi.org/10.29333/iji.2020.13332a

Safrina, K., & Ahmad, A. (2014). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Geometri melalui Pembelajaran Kooperatif Berbasis Teori Van Hiele. Didaktik Matematika, 01, 9–20.

Siregar, B., & Siahaan, C. (2018). Peningkatan Kemampuan Spasial Melalui Penerapan Teori Van Hiele Terintegrasi Dengan Multimedia Dengan Mempertimbangkan Gaya Belajar Siswa. Jurnal Handayani, 09(02), 62–71.

Siswanto, R. D., & Kusumah, Y. S. (2017). Peningkatan Kemampuan Geometri Spasial Siswa Smp Melalui Pembelajaran Inkuiri Terbimbing Berbantuan Geogebra. Jurnal Penelitian Dan Pembelajaran Matematika, 10(1). https://doi.org/10.30870/jppm.v10i1.1196

Sukestiyarno. (2020). Olah Data Penelitian Pendidikan Berbantuan Spss.

Sunaryo, Y. (2017). Pengukuran Self-Efficacy Siswa Dalam Pembelajaran Matematika di MTs N 2 Ciamis. Jurnal Teori Dan Riset Matematika, 1(2), 39–44. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.25157/teorema.v1i2.548

Widayanti, S., Maya, R., & Kadarisma, G. (2022). Peningkatan Hasil Belajar Siswa Kelas
XI SMK Menggunakan Pendekatan Problem Based Learning pada Materi Logika Matematika. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 5(6), 1797–1804. https://doi.org/10.22460/jpmi.v5i6.1797-1804

Widyanto, P. I., & Wahyuni, E. T. (2020). Implementasi Perencanaan Pembelajaran. Satya Sastraharing: Jurnal Manajemen, 04(02), 16–35. https://doi.org/https://doi.org/10.33363/satya-sastraharing.v4i2.607
Published
2024-07-23
How to Cite
Kirana, R., Hidayah, I., & Suyitno, A. (2024). Kemampuan Spasial Siswa pada Model Pembelajaran Van Hiele Berbantuan Media Virtual Ditinjau dari Self-Efficacy. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 8(2), 1662-1673. https://doi.org/10.31004/cendekia.v8i2.3402
Share |