Misconceptions on Decimal Number Counting Operations and Learning Solutions in Class V at UPT SDN Panyirapan

  • Firly Istiqomah Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • Hepsi Nindiasari Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
Keywords: miskonsepsi, bilangan desimal, solusi

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan bentuk miskonsepsi siswa pada pembelajaran bilangan desimal pada siswa kelas V UPT SDN Panyirapan Kecamatan Baros Kabupaten Serang serta solusi pembelajarannya. Metode pada penelitian ini yaitu analisis kualitatif deskriptif. Penelitian ini melibatkan siswa kelas V UPT SDN Panyirapan yang berjumlah 15 siswa. Data dikumpulkan melalui tes tulis, observasi, dan wawancara. Hasil penelitian berupa siswa salah memahami konsep menentukan bilangan desimal diantara dua bilangan bulat, dan siswa salah memahami konsep pada penempatan koma, serta beberapa  siswa salah melakukan operasi penjumlahan bilangan desimal dan juga belum memahami konsep perkalian dan pembagian bilangan desimal. Penyebab miskonsepsi yaitu contoh soal kurang bervariasi sehingga generalisasi yang dilakukan menjadi keliru dan siswa belum memahami konsep dasar operasi hitung bilangan desimal terutama pada perkalian dan pembagian. Serta terdapat beberapa solusi yang didapatkan untuk mengatasi miskonsespi pada materi bilangan desimal.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Astuti, A. D., Sari, E. W., Salma, N. A., & Margaretta, T. (2024). Optimalisasi Pemahaman Matematika Siswa Mengenai Miskonsepsi Matematika di Sekolah Dasar. Bijaksana: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 16–21. https://doi.org/10.33084/bijaksana.v2i2.8674

Dewi, M. S. A. (2022). Analisis Miskonsepsi Anak Sekolah Dasar Dalam Memahami Konsep Nilai Tempat Bilangan Dua Angka Pada Pembelajaran Matematika. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(5), 2477–2482. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i5.6989

Fajari, U. N. (2020). Analisis Miskonsepsi Siswa pada Materi Bangun Datar dan Bangun Ruang. Jurnal Kiprah, 8(2), 113–122. https://doi.org/10.31629/kiprah.v8i2.2071

Harianti, Y., Affandi, L. H., & Fauzi, A. (2022). Analisis Miskonsepsi Siswa pada Materi Nilai Tempat Bilangan Dalam Pembelajaran Numerasi Dasar. Journal of Classroom Action Research, 4(2), 53–60.

Johar, R., Fitriadi, Mahdalena, & Rusniati. (2016). Miskonsepsi siswa sekolah dasar pada pembelajaran bilangan desimal. Sekol. Dasar, 25(2), 160–167.

Kälin, S., & Roebers, C. M. (2022). Longitudinal associations between executive functions and metacognitive monitoring in 5- to 8-year-olds. Metacognition and Learning, 17(3), 1079–1095. https://doi.org/10.1007/s11409-022-09306-x

Moosapoor, M. (2023). New Teachers’ Awareness of Mathematical Misconceptions in Elementary Students and Their Solution Provision Capabilities. Education Research International, 2023, 1–8. https://doi.org/10.1155/2023/4475027

Nur’Ariyani, S., & Yuhana, Y. (2023). Analisis Miskonsepsi Peserta didik Sekolah Dasar tentang Materi Pecahan. Jurnal Fibonaci: Jurnal Pendidikan Matematika, 4(2), 40–44.

Putri, G. P., Maison, M., & Huda, N. (2021). Studi Struktur Kognitif Miskonsepsi Siswa pada Materi Operasi Hitung Bilangan Bulat. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(3), 3097–3110. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i3.820

Putri, J. H., Diva, D. F., Dalimunthe, N. F., Prasiska, M., & Irani, A. R. (2024). Miskonsepsi dalam Pembelajaran Matematika: Sebuah Tinjauan Literatur terhadap Penelitian-Penelitian Terbaru. JagoMIPA: Jurnal Pendidikan Matematika Dan IPA, 4(3), 580–589. https://doi.org/10.53299/jagomipa.v4i3.749

Safitri, K. D., Arifiati, B. A., Lidyawati, & Susanti, P. (2023). Analisis Miskonsepsi Pembelajaran Matematika pada Guru dan Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Mandalika Education (MADU), 1(2), 254–257.

Sinaga, J., Mailani, E., Simbolon, N., Tamba, R., & Manurung, I. F. U. (2024). ANALISIS MISKONSEPSI SISWA PADA MATERI BILANGAN DESIMAL DENGAN METODE CERTAINTY OF RESPONSE INDEX (CRI) DI KELAS V SEKOLAH DASAR. JGK (Jurnal Guru Kita), 8(3), 527. https://doi.org/10.24114/jgk.v8i3.57489
Published
2025-01-31
How to Cite
Istiqomah, F., & Nindiasari, H. (2025). Misconceptions on Decimal Number Counting Operations and Learning Solutions in Class V at UPT SDN Panyirapan. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 9(1), 203-212. https://doi.org/10.31004/cendekia.v9i1.3830
Share |

Most read articles by the same author(s)